Rabu, 24 April 2024

Follow us:

infobrand
10th INFOBRAND

SHARP Awali Tahun 2018 Dengan Sabet Penghargaan Bergengsi

Posted by: 3954 viewer

SHARP Awali Tahun 2018 Dengan Sabet Penghargaan Bergengsi
Sharp

Setelah beberapa kali mendapat penghargaan seperti Home Preferred Brand Award 2014, dan menjuarai best television di dua tahun yang berbeda, yakni 2013 dan 2016. Pada bulan Januari 2018 kemarin PT.Sharp Electronics Indonesia kembali menorehkan prestasi baru dalam Indonesia Top Digital PR Award 2018 untuk kategori Home Appliances yang diusung oleh TRAS N CO Indonesia.

“Kami berharap sekali setelah dengan penghargaan baru ini recopmition-nya semakin tinggi, kalau recopmition-nya semakin tinggi kan otomatis semakin banyak aktifitas yang kita bikin,dan akan semakin banyak pula aktifitas kita yang terlihat,semoga dengan penghargaan ini kami makin dikenal sama konsumen,apa lagi sekarang kan apa-apa harus dekat dengan konsumen, jadi sekarang harus lebih touch langsung ke direct user gitu,” ujar Herdiana Anita Pisceria selaku General Manager Brand Strategy Group PT.Sharp Electronics Indonesia

Di awal tahun 2018 ini tentu saja untuk sekelas perusahaan besar seperti Sharp ini sudah memiliki rencana strategi baru,perusahaan electronic yang sudah menemani para konsumen tercintanya sejak 20 tahun lebih ini tentunya tak mau ketinggalan dengan perkembangan era digital saat ini.

IKLAN INFOBRAND.ID

 “Sharp ini kan merupakan perusahaan tua, artinya sudah proven gitu, banyak yang bilang perusahaan yang tua itu tidak akan bertahan, karna sudah banyak contohnya, ya kalau mau bertahan ya harus mengikuti arus atau membuat arus baru sendiri, untuk tahun ini brending kita ini lebih ikut arus apa lagi sekarang digital marketing lagi happening.” terangnya

Sharp menyadari untuk produk electronic itu sampai saat ini masih 80% penjualanya masih menggunakan konvensional, “Jadi yang masuk ke e-commerce itu jalurnya masih dibawah 5% secara penjualan, tapi ya gak mungkin kami mengalokasikan strategi hanya 5%,” tambah Herdiana.

Sharp akan selalu melakukan maintance karena konsumennya yang sudah banyak, Sharp merasa bahwa semakin tua perusahaannya, semakin banyak konsumenya otomatis Sharp memiliki tanggung jawab yang lebih besar untuk mempertahankan eksistensi serta tetap menjadi brend yang akan digunakan konsumen hingga turun menurun.

 

Baca berita lainnya di Google News


Share This Article!

Video Pilihan dari INFOBRAND TV

Article Related


Hari Bumi, Allianz Indonesia Jaga Bumi melalui Pelestarian Lingkungan dan Pemberdayaan Masyarakat

Hari Bumi, Allianz Indonesia Jaga Bumi melalui Pelestarian Lingkungan dan Pemberdayaan Masyarakat
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Memperingati Hari Bumi, 22 April, Allianz Indonesia senantiasa berkomitmen pada tanggung jawab sosial perusahaan, terutama dal...


Pendiri Puteri Indonesia, Mooryati Soedibyo Tutup Usia

Pendiri Puteri Indonesia, Mooryati Soedibyo Tutup Usia
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Pendiri Yayasan Puteri Indonesia, politisi, serta tokoh jamu tradisional, Mooryati Soedibyo Rabu (24/4/2024) ini meninggal dun...


Bergabungnya Tiktok-Tokopedia akan Membuka Pasar UMKM Lebih Luas

Bergabungnya Tiktok-Tokopedia akan Membuka Pasar UMKM Lebih Luas
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Sekretaris Jenderal Asosiasi UMKM Indonesia (Akumindo) Edy Misero menyatakan, bergabungnya dua perusahaan raksasa, Tiktok dan...


Hari Bumi 2024, Blibli Gandeng EcoTouch kelola Limbah Fesyen

Hari Bumi 2024, Blibli Gandeng EcoTouch kelola Limbah Fesyen
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Blibli menggandeng EcoTouch untuk mengelola limbah fashion melalui Fashion Take Back Program pada 22 April - 3 Mei 2024 untuk...