Jum'at, 26 April 2024

Follow us:

infobrand
10th INFOBRAND

Ini Tips Merawat Sepatu dari Leedoo

Posted by: 3467 viewer

Ini Tips Merawat Sepatu dari Leedoo
Ilustrasi merawat sepatu/Istimewa

INFOBRAND.ID, JAKARTA - Sepatu menjadi alas kaki yang cukup nyaman untuk digunakan dalam segala aktivitas, mulai dari bersantai hingga untuk berolahraga. Namun satu yang pasti, sepatu yang digunakan haruslah yang nyaman. 

Meski berada dibawah, bukan berarti pemakainya boleh sembarangan memperlakukan sepatu mereka tanpa melakukan perawatan yang benar, salah-salah sepatu akan cepat rusak jika tidak dirawat dengan benar.

Nah, dikutip dari official store-nya, Selasa (21/2/2023), Leedoo brand sepatu impor berbagi tips nih tentang bagaimana merawat sepatu yang baik dan benar, berikut ulasan singkanya.

IKLAN INFOBRAND.ID

Cara pertama yang dapat kita lakukan untuk merawat sepatu Leedoo adalah dengan mencuci sepatu setelah digunakan atau saat kotor. Selanjutnya bersihkan sepatu sebelum dan sesudah digunakan untuk mengetahui jika ada kerusakan selama pemakaian yang terjadi pada sepatu. 

Cara selanjutnya adalah dengan menjemur sepatu di tempat yang teduh dan dipastikan benar-benar kering sebelum dimasukan ke dalam box atau wadah. 

Terakhir adalah dengan menyimpan sepatu Leedoo pada tempatnya atau pada box yang bersih dan kering. Untuk menjaga udara di dalam box dapat ditambahkan penggunaan silica gel.

Yuk dijalankan tips dari Leedoo tadi, biar sepatu kita tetap bersih, nyman dan awet.

Sebagai informasi, Leedoo merupakan brand sepatu luar negeri yang masuk ke Indonesia. Sepatu ini didesain secara khusus untuk pria dan tersedia beragam desain, mulai dari desain sepatu untuk olahraga, kuliah, jalan-jalan hingga tersedia sepatu yang didesain secara khusus untuk hiking. 

IKLAN INFOBRAND.ID

Bahan yang digunakan adalah bahan premium yang nyaman sehingga dapat membuat kaki menjadi lebih nyaman, tidak panas dan tidak bau. Kaki akan terhindar dari lecet karena bahan sepatu yang keras karena sepatu Leedoo menggunakan bahan yang nyaman dan mengikuti bentuk kaki.

Baca berita lainnya di Google News


Share This Article!

Video Pilihan dari INFOBRAND TV

Article Related


Tahun Ini, CSR CIMB Niaga Fokus pada Perbaikan Gizi

Tahun Ini, CSR CIMB Niaga Fokus pada Perbaikan Gizi
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Kegiatan corporate social responsibility (CSR) PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga) tahun ini akan fokus pada pengentasan gizi...


PT Timah Serahkan 3.000 Kakap ke Warga Sawang Laut

PT Timah Serahkan 3.000 Kakap ke Warga Sawang Laut
INFOBRAND.ID, JAKARTA - PT Timah Tbk menyerahkan 3.000 ekor bibit kakap putih kepada warga Desa Sawang Laut Kabupaten Karimun Provinsi Kepulauan Riau,...


Qualcomm Luncurkan Snapdragon X Plus Buat Tenagai Laptop dengan AI

Qualcomm Luncurkan Snapdragon X Plus Buat Tenagai Laptop dengan AI
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Perusahaan teknologi Qualcomm secara resmi merilis dan mengumumkan chip terbaru mereka bernama Snapdrgon X Plus untuk berperfo...


Triwulan I 2024, BRI Salurkan Kredit UMKM Rp1.089,41 Triliun

Triwulan I 2024, BRI Salurkan Kredit UMKM Rp1.089,41 Triliun
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Wakil Direktur Utama PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) Catur Budi Harto menyampaikan bahwa pembiayaan kredit untuk...