Kamis, 06 Februari 2025

Follow us:

infobrand
11th INFOBRAND

Epson Innovation Day, Dukungan Berkelanjutan Terhadap Produk TKDN

Posted by: 1305 viewer

Epson Innovation Day, Dukungan Berkelanjutan Terhadap Produk TKDN
Epson Indonesia

INFOBRAND.ID-Epson Indonesia melaporkan keberhasilan inovasinya dengan memperkenalkan produk unggulan yang telah memiliki lisensi TKDN (Tingkat Kandungan Dalam Negeri) di acara “Epson Innovation Day, Sustainable Solution for Your Business” yang berlangsung di Jakarta, Senin (20/11).

Tercatat sebanyak 22 lini produk terkini dari printer (6 SKU), consumables ink bottle (8 SKU) dan scanner (8 SKU) telah memiliki lisensi TKDN dari Kementerian Perindustrian Republik Indonesia.

“Epson Innovation Day ini menjadi kesempatan untuk membangun sinergi dan kolaborasi yang lebih erat dengan berbagai pihak terkait. Kami percaya bahwa kerjasama adalah kunci keberhasilan, dan melalui acara ini, kami berharap dapat membentuk kemitraan yang saling menguntungkan.” Ujar Ng Ngee Khiang selaku Managing Director PT Epson Indonesia.

IKLAN INFOBRAND.ID

Acara Epson Innovation Day diadakan untuk mendapatkan feedback dari pihak eksternal yang merupakan mitra bisnis, hingga media dan pihak-pihak terkait yang berpartisipasi aktif dalam setiap acara Epson.

Epson Indonesia menargetkan Rp1,71 Triliun dana yang akan digunakan untuk memenuhi persyaratan lisensi TKDN. Dengan memegang teguh komitmen pada TKDN, akan dapat memberikan kontribusi yang semakin besar terhadap pertumbuhan ekonomi lokal.

Baca berita lainnya di Google News


Share This Article!

Video Pilihan dari INFOBRAND TV

Article Related


Kabar Gembira, Pasokan BBM Shell Mulai Tersedia Catat Lokasi-nya!

Kabar Gembira, Pasokan BBM Shell Mulai Tersedia Catat Lokasi-nya!
INFOBRAND.ID-Angin segar datang bagi para pengendara. Sebab sejumlah SPBU (Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum) milik Shell sudah memiliki st...


Grouu Umumkan Pencapaian 2024: Raih Pertumbuhan Pendapatan dan EBITDA Positif

Grouu Umumkan Pencapaian 2024: Raih Pertumbuhan Pendapatan dan EBITDA Positif
INFOBRAND.ID, JAKARTA – Grouu, perusahaan nutrisi keluarga yang tengah berkembang, dengan bangga mengumumkan pencapaian luar biasa sepanjang 202...


Telkomsel – Mastercard Hadirkan Proteksi Identitas Digital Berbayar

Telkomsel – Mastercard Hadirkan Proteksi Identitas Digital Berbayar
INFOBRAND.ID-Memperkuat perlindungan terhadap ancaman pencurian identitas digital, Telkomsel, bersama Mastercard, meluncurkan layanan inovatif terbaru...


Sukses dengan Haus!, IBS Ekspansi ke Bisnis Restoran Cepat Saji

Sukses dengan Haus!, IBS Ekspansi ke Bisnis Restoran Cepat Saji
INFOBRAND.ID-Grup perusahaan food & beverage lokal, PT Inspirasi Bisnis Nusantara (IBN), resmi meluncurkan Mecca – sebuah fam...