Senin, 20 Mei 2024

Follow us:

infobrand
10th INFOBRAND

Memilih Jasa Ekspedisi, Ini Triknya

Posted by: 1922 viewer

Memilih Jasa Ekspedisi, Ini Triknya
Ilustrasi jasa ekspedisi/Istimewa

JAKARTA, INFOBRAND.ID - Bisnis online sangat didukung oleh jasa ekspedisi yang baik, tentunya barang tiba tepat waktu dan tidak mengalami kerusakan merupakan hal penting buat konsumen. 

Pasalnya, kelancaran pengiriman barang dari online seller ke tangan konsumen ini terletak pada jasa ekspedisi. Itu sebabnya memilih ekspedisi yang tepat sangat berpengaruh pada kemajuan bisnis online yang dijalankan. 

Lantas, apa saja yang perlu diperhatikan saat memilih jasa ekspedisi? Berikut kiatnya. 

IKLAN INFOBRAND.ID

1. Direkomendasikan
Pilih jasa ekspedisi yang terpercaya dan banyak direkomendasikan oleh konsumen atau online seller, dengan begitu artinya layanan dari ekspedisi tersebut memang cukup baik.

2. Buat Perbandingan
Bandingkan beberapa jasa ekspedisi, lihat kelebihan dan kekurangannya. Setelah itu pilih yang sesuai dengan kebutuhan toko online yang kita miliki.

Misalnya lama pengiriman dan jaminan keamanan saat proses pengiriman barang.

3. Cek Rute Pengiriman
Sebagaimana kita ketahui, online shop pasti kadangkala akan menerima order dari berbagai daerah. Untuk itu, pilihlah jasa ekspedisi yang memiliki banyak rute pengiriman. 

4. Aplikasi Tracking
Sistem tracking membantu konsumen untuk memantau sendiri lokasi paket pesanan mereka. 

IKLAN INFOBRAND.ID

Buat online seller sistem ini juga sangat membantu, lho, terutama saat nggak punya waktu membalas pertanyaan konsumen satu per satu. 

5. Tarif Murah
Soal murah ini pastikan tidak asal murah, perhatikan juga service yang ditawarkan apakah menguntungkan bagi toko online kita dan juga konsumen.

Baca berita lainnya di Google News


Share This Article!

Video Pilihan dari INFOBRAND TV

Article Related


Ini Keunggulan Headset Arctis Nova 5 dari Steelseriese

Ini Keunggulan Headset Arctis Nova 5 dari Steelseriese
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Steelseriese meluncurkan seri headset Arctis Nova 5 dan aplikasi pendamping Nova 5, headset ini menawarkan fitur 100 preset au...


Di World Water Forum, Toyota Sediakan 130 Unit Mobil Listrik bZ4X

Di World Water Forum, Toyota Sediakan 130 Unit Mobil Listrik bZ4X
INFOBRAND.ID, JAKARTA - PT Toyota-Astra Motor (TAM) menyediakan sebanyak 130 unit mobil listrik bZ4X yang digunakan oleh para menteri dan delegasi neg...


Aman Berkendara, Begini Tips Pengereman Motor dari Suzuki

Aman Berkendara, Begini Tips Pengereman Motor dari Suzuki
INFOBRAND.ID, JAKARTA - PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) memberikan beberapa tips praktis untuk pengereman sepeda motor yang aman dan teknik pengereman...


Resmi Beroperasi, Ini Harga dan Cara Berlangganan Starlink

Resmi Beroperasi, Ini Harga dan Cara Berlangganan Starlink
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Penyedia jasa internet berbasis satelit, Starlink, dipastikan beroperasi di Indonesia setelah sang pemilik, Elon Musk meresmik...